RSJ TAMPAN RAIH PENGHARGAAN UPZ TERBAIK DARI BAZNAS

  • Humas
  • Rabu, 6 November 2024

Rumah Sakit Jiwa Tampan mengukir prestasi dengan meraih penghargaan sebagai Unit Pengumpul Zakat (UPZ) terbaik dalam kategori Pembantuan Pendistribusian terbaik tingkat Provinsi Riau tahun 2024. Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Ketua Baznas Provinsi Riau yang diwakili oleh Drs. M. Azis, MM dalam acara Forum Konsultasi Publik , Selasa 5 November 2024 di Ruang Rapat Komite RSJ Tampan.

Direktur RSJ Tampan, dr Prima Wulandari, menyampaikan bahwa penghargaan ini merupakan bukti komitmen RSJ Tampan dalam mengelola zakat secara profesional dan tepat sasaran.
"Penghargaan ini menjadi motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan distribusi zakat agar tetap tepat sasaran serta memberikan manfaat yang lebih besar kepada masyarakat, ujarnya.

Direktur RSJ Tampan, dr Prima Wulandari, menyampaikan bahwa penghargaan ini merupakan bukti komitmen RSJ Tampan dalam mengelola zakat secara profesional dan tepat sasaran.
"Penghargaan ini menjadi motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan distribusi zakat agar tetap tepat sasaran serta memberikan manfaat yang lebih besar kepada masyarakat, ujarnya.

Acara ini turut dihadiri oleh, Wakil Rektor 1 Universitas Hangtuah Pekanbaru, Ns. Lita, M.Kep.,Phd, Komisioner KPID Provinsi Riau, Warsito Teguh, M.I.Kom

KONTAK PENGADUAN : (0761) 63240 / 0811 7066 333